Assalamualaikum wr.wb
DNS (Domain Name System) merupakan sebuah system yang digunakan untuk merubah sebuah alamat IP menjadi domain begitupun sebaliknya untuk mempermudah manusia adalam mengingat suatu alamat web.
1.) Cek ip address dengan Ketik Perintah ip a
2.) Ketikkan Perintah : nano /etc/apt/sources.list
Tambah kan beberapa alamat repository berikut ke dalam file sources.list :
deb http://deb.debian.org/debian/ stretch main
db-src http://deb.debian.org/debian/ stretch main
3.) Selanjutnya ketik perintah :
apt-get update
4.) Kemudian install tools dengan ketik perintah :
apt-get install net-tools
5.) Kemudian cek kembali ip addresnya dengan ketik perintah :
ifconfig
6.) Install packages DNS server (bind9) dengan ketik perintah :
apt-get install bind9
7.) Masuk ke directory bind9 dan kita lihat apa saja yang ada di dalam directory ini dengan ketik
perintah :
cd /etc/bind
ls
8.) Selanjutnya masukkan nama zone yang di inginkan dengan ketik perintah :
nano named.conf.local
zone "akuhebat.beb"{
type master;
file "/etc/bind/remedial";
};
zone "23.16.172.in-addr.arpa"{
type master;
file "/etc/bind/remedial2";
};
Kalau sudah tekan Ctrl+x+y+enter.
9.) Kemudian edit pada bagian forwarder dengan Ketikkan perintah :
nano named.conf.options
10.) Selanjutnya copy bagian db.local remedial dengan ketik perintah :
cp db.local remedial
11.) Edit pada bagian remedial dengan ketik perintah :
nano remedial
Tampilan awal nya seperti di bawah ini.
Tampilan ketika sudah di rubah seperti di bawah ini.
12.) Selanjutnya copy pada bagian db.127 remedial2 dengan ketik perintah :
cp db.127 remedial2
13.) Edit pada bagian remedial2 dengan ketik perintah :
nano remedial2
Tampilan awal nya seperti di bawah ini
Tampilan ketika sudah di rubah seperti di bawah ini
14.) Masukkan IP kita pada directory resolv.conf dengan ketik perintah :
nano /etc/resolv.conf
search akuhebat.beb
search muhammadhebat.com
nameserver 172.16.23.23
Kalau sudah tekan Ctrl+x+y+enter.
15.) Restart DNS Server dengan Ketik perintah :
/etc/init.d/bind9 restart
16.) install packages untuk test DNS Server dengan Ketik perintah :
apt-get install dnsutils
17.) Sekarang kita pengujian nslookup apakah sudah benar atau belum. dengan Ketik perintah :
nslookup 172.16.23.23
18.) Sekarang kita pengujian dig apakah sudah benar atau belum. dengan Ketik perintah :
dig akuhebat.beb
Sekian itu saja ilmu yang saya berikan, semoga bermanfaat.
Apabila penyampaian ilmu nya ada yang kurang jelas ,kurang lebihnya saya mohon maaf .
TERIMA KASIH
Wassalamualaikum wr.wb
0 komentar:
Posting Komentar